Penggunaan Geotextile Non Woven Pada Proyek Peningkatan Jalan Anjir Pasar-Marabahan

Tria Dika Kumala

Abstract


Ruas jalan Anjir Pasar-Marabahan merupakan jalan provinsi yang menghubungkan jalan nasional Banjarmasin-Palangkaraya dengan ibukota kabupaten Barito Kuala, Marabahan. Adapun lebar jalan existingnya adalah 4,50 m. Dengan kegiatan peningkatan jalan, maka dilaksanakanlah pelebaran badan jalan pada ruas jalan tersebut. Pelebaran jalan dilaksanakan dengan menggunakan material yang propertiesnya lebih baik daripada tanah dasar.  Kondisi tanah dasar yang merupakan tanah gambut memerlukan penanganan agar pekerjaan pelebaran pada tanah gambut tetap terjaga kualitasnya. Salah satu alternatif metodenya adalah dengan penggunaan Geotextile Non Woven. Geotextile non woven dapat berfungsi baik sebagai separator antara 2 (dua) lapisan material yang berbeda propertiesnya, sehingga tidak tercampur.

Full Text:

PDF

References


Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan Jembatan, Badan Penelitian dan Pengembangan, Departemen Pekerjaan Umum. 2009. Pedoman Konstruksi dan Bangunan Perencanaan dan Pelaksanaan perkuatan tanah dengan geosintetik. Jakarta

Direktorat Jenderal Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum. Spesifikasi Umum 2010 (Revisi 3) : 3-46




DOI: https://doi.org/10.20527/bpi.v1i2.26

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Buletin Profesi Insinyur



Indexed by:

   

 

Flag Counter 

 

 

 

Creative Commons License

Buletin Profesi Insinyur is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.